Hasil Survey WHO (World Health Organization) didapati bahwa ada 20% orang yang berada dalam kondisi sakit dan hanya 5% orang yang berada dalam kondisi sehat. Mayoritas orang sebanyak 75% berada dalam kondisi antara sehat dan sakit yang diistilahkan sebagai kondisi sehat bermasalah.
SADARKAH ANDA??
Kita hidup di Dunia yang penuh racun/toksin yang diserap tubuh setiap saat. Racun ada 2 jenis, diantaranya :
- Dari dalam tubuh sendiri (Sel yang mati, sampah metabolisme)
- Dari luar tubuh ( Berasal dari makanan, minuman, udara, air, parasit, lingkungan, stres, radiasi, dll) yang masuk lewat pencernaan, pernafasan atau kulit.
Berikut beberapa GEJALA SEHAT BERMASALAH.
- Rambut rontok,
- Sering kencing,
- Penurunan fungsi & gairah seks,
- Sering lupa (pikun),
- Perut buncit,
- Obesitas (kegemukan),
- Sulit konsentrasi,
- Susah tidur (insomnia)
- Sering gugup,
- Stres,
- Mudah lelah,
- Dll.